PENGARUH KUALITAS WEBSITE DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI PADA ZALORA DI WILAYAH BANDUNG

CARMINIH (2019) PENGARUH KUALITAS WEBSITE DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI PADA ZALORA DI WILAYAH BANDUNG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (35kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (60kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (597kB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH KUALITAS WEBSITE DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI PADA ZALORA DIWILAYAH BANDUNG CARMINIH Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kualitas website dan promosi penjualan terhadap minat beli pada Zalora diwilayah Bandung. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Sumber data penelitian ini merupakan data primer yang berasal dari sampel yaitu konsumen Zalora Indonesia yang pernah menggunakan produknya dan mengunjungi website Zalora Indonesia. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 85 responden. Pengambilan sampel yang dipilih adalah Teknik purpose sampling. Pokok permasalahan pada penelitian adalah minat beli pada Zalora Indonesia sudah baik namun dari segi kualitas website perlu ditingkatkan lagi karena beberapa konsumen Zalora Indonesia yang melakukan pembelian produk secara online sering terjadi keterlambatan dalam pengiriman barang. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Terdapat pengaruh secara signifikan kualitas website terhadap minat beli berdasarkan dari hasil uji t menunjukkan nilai signifikan 0,000 < 0,05. (2) Terdapat pengaruh secara signifikan promosi penjualan terhadap minat beli berdasarkan dari hasil uji t menunjukkan nilai signifikan 0,000 < 0,05. (3) Variabel kualitas website dan promosi penjualan secara bersama-sama mempunyai pengaruh terhadap minat beli. (4) Nilai koefisien determinasi sebesar 0,450 yang berarti kontribusi pengaruh dari variabel independent Kualitas Website dan Promosi Penjualan terhadap variabel Minat Beli dalam penelitian ini sebesar 45% sedangkan sisanya 55% dipengaruhi oleh faktor lainnya yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Kualitas Website, Promosi Penjualan, Minat Beli
Subjects: Skripsi S1 > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 10 Jun 2020 03:51
Last Modified: 10 Jun 2020 03:51
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/538

Actions (login required)

View Item View Item