PEMANFAATAN KULIT KEMIRI DENGAN JUMLAH PERSENTASE 10% ,15% DAN 20% SEBAGAI BAHAN TAMBAHAN UNTUK PEMBUATAN BETON RAMAH LINGKUNGAN

Tobi Tonglo, Rivaldo (2022) PEMANFAATAN KULIT KEMIRI DENGAN JUMLAH PERSENTASE 10% ,15% DAN 20% SEBAGAI BAHAN TAMBAHAN UNTUK PEMBUATAN BETON RAMAH LINGKUNGAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP.

[img] Text
COVER.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (167kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (32kB)
[img] Text
LEMBAR PERNYATAAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (461kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (89kB)
[img] Text
BAB I.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (170kB)
[img] Text
FULL TA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (6MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (12kB)

Abstract

ABSTRAK Pada penelitian ini menggunakan cangkang kemiri yang terdiri dari kadar volume 10%, 15% dan 20% dan benda uji kubus 15x15x15cm. spesimen yang dibuat sebanyak 12 spesimen. Beton dengan bahan tambahan cangkang kemiri 20% pada hari ke-28 menjadi beton dengan hasil kuat tekan tertinggi. Di ikuti dengan beton dengan tambahan cangkang kemiri 10% pada hari ke-7 menjadi beton dengan hasil kuat tekan terkecil. Beton Normal mempunyau kuat tekan terbesar yaitu sebesar 20,66 Mpa, Cangkang Kemiri 10% mempunyai kuat tekan terbesar yaitu sebesar 21,41 Mpa, mengalami kenaikan dari beton normal sebesar 0,75 Mpa atau 0,36% dan Cangkang Kemiri 15% mempunyai kuat tekan terbesar yaitu sebesar 21,58 Mpa, mengalami kenaikan dari cangkang kemiri 10% sebesar 0,17 Mpa atau 0,07% Kata kunci : Beton, Cangkang Kemiri, Kuat Tekan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: ST1.22.0144
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Beton, Cangkang Kemiri, Kuat Tekan.
Subjects: Skripsi S1 > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 25 Mar 2025 03:12
Last Modified: 25 Mar 2025 03:12
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/5290

Actions (login required)

View Item View Item