ANALISIS KOMUNIKASI PERSUASIF PADA KONTEN INSTAGRAM MUSEUM (Analisis Deskriptif Kualitatif Pada Akun Instagram Museum Geologi Bandung @museum_geologi)

Wahyuni, Riska (2024) ANALISIS KOMUNIKASI PERSUASIF PADA KONTEN INSTAGRAM MUSEUM (Analisis Deskriptif Kualitatif Pada Akun Instagram Museum Geologi Bandung @museum_geologi). Skripsi thesis, Universitas Sangga Buana YPKP.

[img] Text
cover.pdf

Download (42kB)
[img] Text
halaman pengesahan.pdf

Download (374kB)
[img] Text
lembar pernyataan.pdf

Download (187kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (126kB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (426kB)
[img] Text
skripsi full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (254kB)
[img] Text
surat keterangan cek plagiarisme.pdf

Download (345kB)

Abstract

Dalam hal mempromosikan sesuatu di media sosial seperti Instagram diperlukan adanya komunikasi persuasif. Komunikasi ini bersifat membujuk audiens tanpa adanya paksaan dengan harapan dapat meningkatkan kesadaran dan emosi audiens, seperti yang dilakukan oleh Museum Geologi Bandung melalui akun Instagram @museum_geologi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana konten persuasif pada akun Instagram @museum_geologi dapat menarik perhatian pengunjung. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dimana teknik pengumpulan datanya dilakukan dengan wawancara dan observasi secara langsung guna menggali informasi lebih dalam terkait pemanfaatan komunikasi persuasif di media sosial Instagram Museum Geologi Bandung. Sebagai objek dari penelitian ini adalah akun Instagram @museum_geologi yang berperan penting dalam memberikan segala informasi mengenai museum dalam bentuk konten foto atau video. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa para responden cenderung mengunjungi Museum Geologi Bandung oleh karena lokasinya sudah sangat dikenal dan salah satu spot populer di Kota Bandung. Namun mereka merasa terbantu dengan adanya Instagram @museum_geologi sebab memuat informasi seputar museum dan pengetahuan geologi. Kata Kunci: Kualitatif, Komunikasi Persuasif, Museum Geologi Bandung, Instagram

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SIK.24.0025
Uncontrolled Keywords: Kualitatif, Komunikasi Persuasif, Museum Geologi Bandung, Instagram,
Subjects: Skripsi S1 > Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik (FISIP) > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Ms Riska Wahyuni
Date Deposited: 31 Aug 2024 02:33
Last Modified: 31 Aug 2024 02:33
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/4155

Actions (login required)

View Item View Item