Pengaruh Kompetensi Dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT Bank Mega Kantor Cabang BSM

SUGIHARTI, FERA TRISIANA (2017) Pengaruh Kompetensi Dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT Bank Mega Kantor Cabang BSM. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (33kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (54kB)
[img] Text
halaman awal 1.pdf

Download (2MB)
[img] Text
daftar isi.pdf

Download (41kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (160kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (239kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (217kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (97kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (1MB)

Abstract

Seiring dalam rangka memenuhi tuntutan masyarakat yang semakin meningkat, semua organisasi dan perusahaan harus meningkatkan produktivitas kerja organisasinya. Permasalahanya, untuk meningkatkan produktivitas kerja karyawan tidaklah begitu mudah. Terdapat banyak faktor yang harus dibenahi, dan salah satu yang paling utama adalah dari sumber daya manusianya yang berupa karyawan karyawan yang memiliki kompetensi dan motivasi kerja yang sangat tinggi, maka pengaruh kompetensi dan motivasi kerja terhadap prestasi kerja karyawan PT Bank Mega Kantor Cabang BSM. Hasil pembahasan dan penelitian secara keseluruhan responden melalui prosedur SPSS, maka dapat disimpulkan bahwa indikator dari kompetensi dan motivasi kerja karyawan PT. Bank Mega Kantor Cabang BSM Bandung dinilai baik oleh responden. Variabel yang paling dominan dan sangat mempengaruhi prestasi kerja karyawan PT Bank mega Kantor Cabang BSM yaitu dengan variabel dengan nilai hitung (X1) = 1.547, (X2)= 0,727dengan nilai signifikan 0,001 hal ini dapat diketahui dengan uji t. Identifikasi uji f Yaitu dengan nilai 1.627 artinya nilai f hitung 1.627 < 3.18 maka dapat di simpulkan bahwa kompetensi dan motivasi sangat berpengaruh secara signifikan terhadap prestasi kerja karyawan PT Bank Mega. Variabel kompensasi dan motivasi kerja karyawan mampu memberikan penjelasan variabel prestasi kerja karyawan PT. Bank Mega Kantor Cabang BSM bandung . Maka dapat disimpulkan bahwa kompetensi dan motivasi sangat berpengaruh terhadap prestasi kerja karyawan PT Bank Mega BSM ditunjukan oleh besar nya nilai korelasi r = 0,245, artinya nilai hubungan X1,X2 dan Y berada diantara 0,245 – 1,00.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kompetensi, Motivasi dan Prestasi Kerja
Subjects: Skripsi S1 > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 21 Sep 2020 04:34
Last Modified: 21 Sep 2020 04:34
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/881

Actions (login required)

View Item View Item