Pengaruh Kualitas Pengawasan dan Ketegasan Pimpinan terhadap Disiplin Kerja Karyawan di Balai Penelitian Tanaman Sayuran

Farida, Nia (2019) Pengaruh Kualitas Pengawasan dan Ketegasan Pimpinan terhadap Disiplin Kerja Karyawan di Balai Penelitian Tanaman Sayuran. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.

[img] Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (117kB)
[img] Text
PENGESAHAN & PERNYATAAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[img] Text
daftar isi teh nia fix.pdf

Download (119kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (251kB)
[img] Text
BAB I nia farida.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB)
[img] Text
BAB II nia.pdf
Restricted to Registered users only

Download (431kB)
[img] Text
BAB III nia perbaikan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (547kB)
[img] Text
Bab IV Nia fix.pdf
Restricted to Registered users only

Download (568kB)
[img] Text
BAB V nia.pdf
Restricted to Registered users only

Download (91kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (13kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menegetahui gambaran pengaruh kualitas pengawasan dan ketegasan pimpinan terhadap disiplin kerja, untuk mengetahui tingkat disiplin kerja karyawan pada di Balitsa, jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan metode deskriptif asosiatif dan pendekatan kuantitatif yang menggambarkan pengaruh kualitas pengawasan dan ketegasan pimpinan terhadap disiplin kerja. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Balitsa yang berstatus Aparatur Sipil Negara (ASN) di Balitsa sebanyak 159 orang. Sampel dalam penelitian ini yaitu 80 orang sesuai perhitungan dari rumus skala likert. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik observasi, angket/ kuesioner, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Rekapitulasi tanggapan responden mengenai kualitas pengawasan di Balitsa dikategorikan sangat baik. Sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa kualitas pengawasan yang dilakukan pimpinan di Balitsa sudah dilakukan dengan sangat baik, begitupun tanggapan responden mengenai ketegasan pimpinan di Balitsa terkategorikan sangat baik sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa pimpinan di Balitsa memiliki ketegasan yang sangat baik, dan tanggapan responden mengenai disiplin kerja karyawan di Balitsa dikategorikan sangat tinggi dan dapat diambil kesimpulan bahwa karyawan Balitsa memiliki disiplin kerja yang sangat tinggi. Secara simultan, kualitas pengawasan dan ketegasan pimpinan berpengaruh signifikan terhadap disiplin kerja pegawai di Balitsa dengan kontribusi yang diberikan sebesar 58,4%, sedangkan sisanya sebesar 41,6% lainnya merupakan kontribusi dari variabel lain yang tidak diteliti.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: KUALITAS PENGAWASAN, KETEGASAN PIMPINAN, DISIPLIN KERJA
Subjects: Skripsi S1 > Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 07 Sep 2020 02:51
Last Modified: 07 Sep 2020 02:51
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/837

Actions (login required)

View Item View Item