OPINI USER DI MEDIA SOSIAL SEBAGAI SUMBER ARTIKEL PADA PORTAL MEDIA ONLINE (Studi Kasus pada Rubrik Artis di Portal Media Online AyoBandung.com)

NURROHMAN, ARIF (2023) OPINI USER DI MEDIA SOSIAL SEBAGAI SUMBER ARTIKEL PADA PORTAL MEDIA ONLINE (Studi Kasus pada Rubrik Artis di Portal Media Online AyoBandung.com). Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP.

[img] Text
Cover.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (66kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (924kB)
[img] Text
Lembar Pernyataan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (458kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (97kB)
[img] Text
BAB I.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (241kB)
[img] Text
SKRIPSI FULL.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (116kB)
[img] Text
Cek Plagiarism.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (295kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mendalami fenomena penggunaan opini user sebagai sumber artikel pada produksi artikel di media online. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan opini user sebagai sumber artikel pada rubrik artis di media online dengan studi kasus AyoBandung.com. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Data yang diperoleh dalam hasil penelitian diambil berdasarkan temuan-temuan yang didapat selama melakukan penelitian, serta penggalian informasi melalui teknik wawancara terhadap 2 (dua) orang informan media dan 1 (satu) orang informan ahli. Berdasarkan hasil penelitian konten artikel yang menggunakan opini user sebagai sumber artikel pada portal AyoBandung.com tidak melanggar Kode Etik Jurnalistik karena dalam produksi konten artikel tersebut, jurnalis/editor melakukan proses verifikasi serta konfirmasi guna menjaga akurasi dalam etika jurnalistik. Serta konten artikel pada penggunaan opini user sebagai sumber artikel hanya memenuhi dua konsep kredibilitas yaitu akurasi dan dapat dipecaya, namun tidak dengan konsep bias dan kelengkapan artikel, oleh karena itu penerapannya tidak diimplementasikan di seluruh kategori rubrik, namun hanya di rubrik tertentu yang bertema hiburan (rubrik artis, rubrik user, dsb). Kesimpulan penelitian ini adalah dalam penggunaan opini user sebagai sumber artikel, proses verifikasi serta keberimbangan menjadi salah satu faktor utama yang harus dipegang untuk menjaga Kode Etik Jurnalistik. Portal media AyoBandung.com bisa dijadikan contoh bagi media online di Bandung dalam mengedepankan kredibilitas artikel dan Kode Etik Jurnalistik meskipun pada jurnalisme online dituntut untuk menyajikan artikel yang cepat, tetapi juga harus memperhatikan akurasi artikel. Kata Kunci: New Media, Media Online, Opini user, Kredibilitas, Etika Jurnalistik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SIK.23.0059
Subjects: Skripsi S1 > Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik (FISIP) > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 29 May 2024 06:04
Last Modified: 29 May 2024 06:04
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/3708

Actions (login required)

View Item View Item