PERENCANAAN KONSTRUKSI PONDASI STEEL PILE EQUIPMENT TRANSFORMER PADA PROYEK OPLL SLO STAGE-2 AMPUH GS (STUDI KASUS AREA AMPUH GS PERTAMINA HULU ROKAN – KABUPATEN BENGKALIS, RIAU)

Nurmaysyah Musallamah, Fransisca (2024) PERENCANAAN KONSTRUKSI PONDASI STEEL PILE EQUIPMENT TRANSFORMER PADA PROYEK OPLL SLO STAGE-2 AMPUH GS (STUDI KASUS AREA AMPUH GS PERTAMINA HULU ROKAN – KABUPATEN BENGKALIS, RIAU). Skripsi thesis, Universitas Sangga Buana YPKP.

[img] Text
1. Cover.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (221kB)
[img] Text
2. Lembar Pengesahan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text
3. Lembar Pernyataan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (895kB)
[img] Text
4. Abstrak.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (366kB)
[img] Text
5. BAB I.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (439kB)
[img] Text
Tugas Akhir Full.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (14MB) | Request a copy
[img] Text
7. Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (365kB)
[img] Text
8. Surat Keterangan Plagiarisme.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB)

Abstract

Pondasi adalah suatu struktur bagian dasar bangunanyang berfungsi untuk meneruskan berat bangunan dari bagian atas struktur bangunan ke tanah di bawahnya tanpa mengakibatkan keruntuhan geser tanah atau penurunan pondasi yang berlebihan. Pondasi mesin adalah pondasi beban statis maupun beban dinamis yang mampu menopang beban mekanis statis berupa berat mesin itu sendiri dan beban dinamis berupa pergerakan alat. Maka dari itu, dalam perancangan pondasi harus dilakukan analisa setiap beban yang bekerja dan menggabungkan beban statis tanah di sekitarnya, terutama pada plan yang akan dibangun atau dikonstruksi. Pada daerah Kabupaten Bengkalis, Riau dan sekitarnya membuat Pertamina Hulu Rokan melakukan pengembangan di fasilitas area Ampuh GS. Dengan itu, Pertamina Hulu Rokan membangun sebuah proyek “OPL SLO Stage-2 Pematang, Rangau, Ampuh Dan Pungut GS”. Pada proyek tersebut salah satunya yaitu perancanaan pondasi mesin transfomer, perancaaan pondasi tipe dan dimensi ditentukan oleh beban di atasnya dan dan keadaan tanah di sekitarnya, terutama pada plan yang akan dibangun atau dikonstruksi. Hasil analisa pondasi mesin berdasarkan data Standard Penetration Test (SPT) dengan perhitungan kapasitas daya dukung menggukanan metode Reese & Wright (1977), di dapat desain pondasi dengan L= 3,4 meter, B= 3,1 meter, Hf= 0,7 meter dan berat pondasi Wf = 177,07 kN, menggunakan diameter pile 12” atau 323 mm dengan kedalaman 6 meter, konfigurasi 2 pile dengan jarak antar pile 2 meter dan mengggunakan safety factor yaitu 3. Kata kunci: Pondasi mesin, Standard Penetration Test (SPT), Beban Statis, dan Safety Factor 3.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: STS.24.0045
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Pondasi mesin, Standard Penetration Test (SPT), Beban Statis, dan Safety Factor 3.
Subjects: Skripsi S1 > Teknik Sipil
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Mrs. Fransisca nurmaysyah musallamah
Date Deposited: 01 Oct 2024 04:36
Last Modified: 01 Oct 2024 04:36
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/4467

Actions (login required)

View Item View Item