PERANGKAT AJAR PEMBELAJARAN BERMAIN GITAR BERBASIS MULTIMEDIA

Juliandani, Bayu PERANGKAT AJAR PEMBELAJARAN BERMAIN GITAR BERBASIS MULTIMEDIA. Jurnal Techno-Socio Ekonomika Universitas Sangga Buana YPKP, Vol.10 (3). pp. 310-316. ISSN 1979-4835

[img] Text
Jurnal Techno Vol 10 No 3_8.pdf

Download (3MB)

Abstract

Perangkat ajar merupakan sebuah media yang digunakan dalam mempelajari sesuatu hal. Tujuan perangkat ajar adalah sebagai alat bantu dalam kegiatan belajar mengajar yang dapat dengan baik menyampaikan hal yang akan diajarkan, sehingga pengguna dapat dengan jelas menerima hal yang akan diajarkan. Multimedia adalah salah satu cabang dari ilmu computer graphics & memegang peranan yang penting untuk saat ini seperti dibidang pendidikan. Seiring dengan perkembangan teknologi, hal ini dapat memicu terjadinya perkembangan multimedia yang cukup besar dalam memberikan informasi.perangkat ajar pembelajaran bermain gitar ini dirancang untuk dapat menjelaskan tentang bagaimana cara bennain gitar dengan baik, disertai dengan latihan. Oada tugas akhir ini dibuat sebuah aplikasi pembelajaran yang mampu mengajarkan teknik bermain gitar yang didukung dengan fasilitas penyajian materi chord/kunci gitar, tahapan chord/kunci gitar dengan mengangkat teknik-teknik multimedia. proses pembangunan aplikasi*ini menggunakan Macromedia Flash 8 sebagai pembuat aplikasi, Photoshop 7 sebagai pendukung dalam manipulasi gambar.-Sédangkan untuk pembuatan narasi digunakan Nero Wave Editor sebagai pengolah suara. Perangkat ajar pembelajaran bermain gitar ini dapat dijalankan pada sistem operasi Windows XP serta bisa berjalan dengan baik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Multimedia Guitar Lesson
Subjects: Jurnal USBYPKP > Jurnal TechnoSocio Ekonomika
Depositing User: Rizal Dwi
Date Deposited: 10 Jan 2020 09:31
Last Modified: 10 Jan 2020 09:31
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/381

Actions (login required)

View Item View Item