PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SURAT PENGANTAR RT BERBASIS WEBSITE (STUDI KASUS : RT 02 DESA SUKATANI KECAMATAN NGAMPRAH KABUPATEN BANDUNG BARAT)

FIRMANSYAH, MOHAMAD (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SURAT PENGANTAR RT BERBASIS WEBSITE (STUDI KASUS : RT 02 DESA SUKATANI KECAMATAN NGAMPRAH KABUPATEN BANDUNG BARAT). Skripsi thesis, Universitas Sangga Buana YPKP.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LEMBAR PERNYATAAN, PERSETUJUAN, PENGESAHAN.pdf

Download (543kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
skripsi 1.0 final.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Saat ini pelayanan surat pengantar di RT 02 desa sukatani Bandung barat masih di lakukan secara manual, semua data keperluan surat pengantar di satukan dalam satu buku, ini membuat data rentang rusak atau hilang. Dengan adanya permasalahan ini peneliti bermaksud untuk mengembangkan sistem yang dapat menjadi instrumen dalam pelayanan surat pengantar, sistem yang dapat mengelola setiap data dengan mudah dan dapat di gunakan semua kalangan di lingkungan pemerintahan Ketua RT. Sistem informasi pengelolaan surat pengantar RT berbasis website ini di rancang dengan PHP sebagai bahasa pemrograman dan MySQL untuk pengelolaan database.tahapan perancangan sistem di awali dengan analysis kebutuhan,perancangan sistem pengujian sistem serta implementasi sistem. Peneliti mengakui banyak kekurangan dalam perancangan sistem ini tapi besar harapan penulis sistem ini dapat memperbaiki permasalahan yang di hadapi Ketua RT 02 Desa Sukatani Bandung Barat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SSI.22.0018
Uncontrolled Keywords: kata kunci : sistem,surat pengantar,sistem informasi,web.
Subjects: Skripsi S1 > Sistem Informasi
Divisions: Fakultas Teknik > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 14 Nov 2023 04:14
Last Modified: 13 Dec 2023 03:11
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/3154

Actions (login required)

View Item View Item