FRANS BARNABAS URBON, JOSHUA (2023) PENGARUH MARKETING PUBLIC RELATIONS TERHADAP CITRA PERUSAHAAN DI PT VAGANZA SOLUSI INTERNASIONAL. Skripsi thesis, Universitas sangga buana YPKP.
Text
1.COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (366kB) |
|
Text
3. LEMBAR PERNYATAAN.pdf Download (350kB) |
|
Text
5. ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
|
Text
7. BAB I.pdf Download (1MB) |
|
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) |
|
Text
[Revisi] File Gabungan BAB I-V Joshua_Setelah Sidang.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
PT Vaganza Solusi Internasional merupakan salah satu perusahaan yang cukup ternama yang bergerak dibidang digital Agency, digital strategic dan digital production yang ada di Kota Bandung. Fokus utama perusahaan ini terutama di bidang graphic design dan Photo studio. Untuk mempertahankan eksistensi secara jangka panjang maka diperlukan strategi komunikasi yang tepat didalam proses bisnis yang dilakukannya kepada calon potensial konsumennya. Hal ini dilakukan guna menjaga eksistensi citra perusahaan secara jangka panjang. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi citra perusahaan, salah satunya adalah Dan Marketing public relations. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dari Marketing Public Relations terhadap citra perusahaan. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linier. Sumber penelitian ini menggunakan data primer. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan kuesioner. Sampel penelitian ini sebanyak 70 konsumen di PT. Vaganza Solusi Internasional dengan menggunakan total sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Marketing Public Relations berpengaruh signifikan terhadap citra perusahaan. Marketing Public Relations mempengaruhi citra perusahaan sebesar 88,9% dan sisanya 11,1% dipengaruhi oleh variable lain yang tidak diamati dalam penelitian ini.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SIK.23.0025 |
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Marketing Public Relations, Citra Perusahaan |
Subjects: | Skripsi S1 > Ilmu Komunikasi |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik (FISIP) > Ilmu Komunikasi (S1) |
Depositing User: | user unggah 1 |
Date Deposited: | 02 Oct 2023 02:19 |
Last Modified: | 12 Dec 2023 02:52 |
URI: | http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2911 |
Actions (login required)
View Item |