KOMUNIKASI DALAM MENGHADAPAI QUARTER LIFE CRISIS DI MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Fenomenologi Schutz di Kota Tangerang Selatan)

Trinagarani, Ancilla (2022) KOMUNIKASI DALAM MENGHADAPAI QUARTER LIFE CRISIS DI MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Fenomenologi Schutz di Kota Tangerang Selatan). Skripsi thesis, Universitas sangga buana YPKP.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (383kB)
[img] Text
3. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (361kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
7. BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI ANCILLA TRINAGARANI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Dewasa awal merupakan masa transisi dari remaja menuju dewasa. Kaum muda di salah Kota Tangerang Selatan termasuk ke dalam fase tersebut. Fenomena yang terjadi di era modern ini banyak istilah baru yang muncul, seperti mental health sampai fase kehidupan yang disebut dengan quarter life crisis. Quarter life crisis kerap terjadi kepada anak muda berumur 20 tahunan, quarter life crisis dimana mereka mencari arti kehidupan dan jati diri kedewasaan. Di masa saat ini dengan terjadinya pandemic Covid-19 yang menjadi salah satu hambatan dalam mencari arti kehidupan, karena keterbatasan mengeksplorasi dan keterbatasan kegiatan-kegiatan diluar ruangan. Pengalaman komunikasi menjadi salah satu bagian dari quarter life crisis, dikarenakan dengan bentuk komunikasi menjadi bagian dalam mencari arti kehidupan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara secara mendalam dengan informan kunci, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam menganalisis penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. Teknik keabsahan data uji kredibilitas (perpanjangan pengamatan, meningkatkan ketekunan, triangulasi sumber, dan member check). Hasil penelitian menunjukkan bahwa anak muda mengalami quarter life crisis menjadi satu fenomena yang kerap terjadi kepada anak muda. Selain itu quarter life crisis berdampak bagi kehidupan sehari-hari, dan juga berdampak kepada mental health, dengan ini komunikasi interpersonal menjadi salah satu proses komunikasi dimana komunikasi tersebut dilakukan oleh dua orang atau lebih, hal tersebut bisa dibicarakan oleh orang tua maupun teman berdasarkan dua motif, yaitu motif masa lalu (in order to motive) dan motif yang akan mendatang (because motive). Motif masa lalu berupa suatu pacuan dalam kehidupan yang telah di lalui, dan motif yang akan datang berupa tujuan hidup kedepannya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SIK.22.0022
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Quarter life crisis, Fenomenologi, Pengalaman Komunikasi, Komunikasi Interpersonal
Subjects: Skripsi S1 > Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial Dan Politik (FISIP) > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 14 Sep 2023 03:12
Last Modified: 12 Dec 2023 03:43
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2828

Actions (login required)

View Item View Item