DESAIN DAN IMPLEMENTASI PENYEARAH GELOMBANG 6 TINGKAT UNTUK APLIKASI PEMANEN ENERGI FREKUENSI RADIO

SUWANDI, AHMAD (2021) DESAIN DAN IMPLEMENTASI PENYEARAH GELOMBANG 6 TINGKAT UNTUK APLIKASI PEMANEN ENERGI FREKUENSI RADIO. Skripsi thesis, Universitas Sangga Buana YPKP.

[img] Text
COVER.pdf

Download (43kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN DAN PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (906kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (29kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (95kB)
[img] Text
JURNAL SKRIPSI.pdf

Download (945kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (95kB)
[img] Text
SKRIPSI AHMAD SUWANDI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Pemanen energi adalah suatu proses pengambilan energi dari lingkungan sekitar yang dapat digunakan sebagai sumber daya untuk mengoperasikan perangkat berdaya rendah. Energi yang dimaksud berupa gelombang elektromagnetik yang terbuang dari beberapa sumber BTS. Gelombang elektromagnetik ditangkap melalui antena kemudian dikonversi menjadi energi listrik oleh suatu rangkaian penyearah gelombang sehingga bisa dimanfaatkan kembali sebagai salah satu sumber energi yang baru. Pada penelitian ini dilakukan desain untuk rangkaian penyearah gelombang menggunakan program simulasi Advanced Design System (ADS) 2009. Setelah melakukan studi perbandingan dari beberapa data dan referensi, telah dipilih rangkaian penyearah gelombang model dickson yang disusun 6 tingkat dengan komponen utama berupa Dioda Schottky HSMS-2852, dan kapasitor 22 pF. Hasil simulasi pada frekuensi 900 MHz, rangkaian penyearah gelombang 6 tingkat ini menghasilkan keluaran tegangan 1,444 V DC pada -14 dBm dan 5,984 V DC pada 0 dBm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: STE.21.0006
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Rangkaian penyearah gelombang 6 tingkat, dioda schottky, program simulasi ADS 2009, pemanen energi.
Subjects: Skripsi S1 > Teknik Elektro
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 17 Jul 2023 03:23
Last Modified: 13 Dec 2023 06:00
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2415

Actions (login required)

View Item View Item