PELAKSANAAN SUPERVISI PEMBELAJARAN DI SMPN 2 PARIGI

Rohimah, Yoyom Siti and Agusiady, Ricky (2021) PELAKSANAAN SUPERVISI PEMBELAJARAN DI SMPN 2 PARIGI. In: Seminar Sosial Politik, Bisnis, Akuntansi dan Teknik (SoBAT) ke-3, 16 Oktober 2021, Bandung, Indonesia.

[img] Text
7_Yoyom.pdf

Download (573kB)

Abstract

Pelaksanaan Supervisi pembelajaran di SMPN 2 Parigi menjadi penting. Supervisi pembelajaran merupakan proses, usaha dan hasil yang dapat membantu guru untuk lebih profesional dalam meningkatkan kualitas pembelajaran yang diberikan kepada siswa di SMPN 2 Parigi, sehingga SMPN 2 Parigi membutuhkan supervisor yang profesional dan handal. Pencapaian target dalam pelaksanaan supervisi pembelajaran di SMPN 2 Parigi harus memperhatikan beberapa hal yaitu tujuan dari supervisi, prinsip supervisi, teknik supervisi, fungsi supervise, permasalahan supervisi, pemecahan masalah supervisi agar dapat meningkatkan kualitas pendidikan di SMPN 2 Parigi.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Supervisi, Pembelajaran, Kualitas Pendidikan, Pendidikan di Sekolah Menengah Pertama
Subjects: ?? PSBC ??
Divisions: Fakultas Ekonomi > Magister Manajemen (S2)
Depositing User: LPPM USB YPKP
Date Deposited: 30 Nov 2021 03:07
Last Modified: 30 Nov 2021 03:07
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/1546

Actions (login required)

View Item View Item