PURWANTI (2020) PERANCANGAN ENTERPRISE ARCHITECTURE PENGELOLAAN KONTROL PASIEN RAWAT JALAN MENGGUNAKAN ENTERPRISE ARCHITECTURE PLANNING (Studi Kasus Pada PMN Rumah Sakit Mata Cicendo). Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.
Text
COVER.pdf Download (221kB) |
|
Text
HALAMAN AWAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (202kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (352kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (319kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (223kB) |
Abstract
Rumah Sakit adalah institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang meyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan, dan gawat darurat. Waktu tunggu pasien di Rawat jalan adalah waktu yang diperlukan mulai pasien mendaftar sampai dilayani oleh dokter spesialis. Berdasarkan PMK No. 129/Menkes/SK/II/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit, standart waktu tunggu di rawat jalan kurang dari/sama dengan 60 menit. Sebuah Rumah Sakit selalu berusaha memberikan pelayanan yang memuaskan dan berkualitas terhadap pasien / pengunjung. Dengan memberikan kepuasan pelayanan terhadap pasien maka akan membentuk loyalitas pelanggan terhadap Rumah Sakit. Dan akan membentuk citra Rumah Sakit tersebut. Bagian Pendaftaran pada sebuah Rumah sakit merupakan tempat pertama pasien mendapatkan pelayanan. Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS), berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan No. 82 Tahun 2013, adalah suatu sistem teknologi informasi komunikasi yang memproses dan mengintegrasikan seluruh alur proses pelayanan Rumah Sakit dalam bentuk jaringan koordinasi, pelaporan dan prosedur administrasi untuk memperoleh informasi secara tepat dan akurat, dan merupakan bagian dari Sistem Informasi Kesehatan. Pasien adalah setiap orang yang melakukan konsultasi masalah kesehatannya untuk memperoleh pelayanan kesehatan yang diperlukan, baik secara langsung maupun tidak langsung di Rumah Sakit. Pasien kontrol merupakan pasien yang sudah pernah melakukan konsultasi masalah kesehatan pada sebuah Rumah Sakit dan berkunjung kembali ke Rumah Sakit yang sama untuk melakukan pemeriksaan selanjutnya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Rumah Sakit, Waktu Tunggu, Pasien |
Subjects: | Skripsi S1 > Sistem Informasi |
Divisions: | Fakultas Teknik > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 07 Jul 2021 02:24 |
Last Modified: | 07 Jul 2021 02:24 |
URI: | http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/1132 |
Actions (login required)
View Item |