FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Multinasional Yang Terdaftar di BEI)

NUR RAHMAH, FARISA (2022) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDIT DELAY (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Multinasional Yang Terdaftar di BEI). Skripsi thesis, Universitas sangga buana YPKP.

[img] Text
COVER.pdf

Download (81kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (403kB)
[img] Text
LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (506kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (141kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (544kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (6kB)
[img] Text
WORD.docx
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah profitabilitas, solvabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap audit delay (studi pada perusahaan manufaktur multinasional 2018-2020). Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksplanatori. Sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purpossive sampling dan diperoleh 33 perusahaan yang memenuhi kriteria. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang dapat di akses melalui website resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id) dalam bentuk laporan keuangan tahunan perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukkan data dari perhitungan statistik melalui aplikasi SPSS versi 26 mengenai pengaruh profitabilitas, solvabilitas dan ukuran perusahaan terhadap audit delay. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial profitabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, solvabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay, dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: SAK.22.0024
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Audit Delay, Ukuran Perusahaan, profitabilitas, Solvabilitas
Subjects: Skripsi S1 > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: user unggah 1
Date Deposited: 04 Sep 2023 04:11
Last Modified: 11 Dec 2023 03:21
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2649

Actions (login required)

View Item View Item