HANDAYANI FAJARUDIN, TRIA (2022) PENGARUH TIME BUDGET PRESSURE DAN KOMPETENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT (Survey Pada Auditor yang bekerja di Kantor Akuntan Publik Di Wilayah Kota Bandung). Skripsi thesis, Universitas sangga buana YPKP.
Text
1. Cover.pdf Download (72kB) |
|
Text
PENGESAHAN & PERNYATAAN.pdf Download (966kB) |
|
Text
4. Abstrak.pdf Download (71kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (289kB) |
|
Text
11. Daftar Pustaka.pdf Download (288kB) |
|
Text
SKRIPSI FUL.docx Restricted to Repository staff only Download (799kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Time Budget Pressure dan Kompetensi terhadap Kualitas Audit pada Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner kepada responden. Populasi dalam penelitian ini adalah auditor yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung yang berjumlah 105 auditor dari 32 Kantor Akuntan Publik. Penentuan sampel penelitian menggunakan formula Slovin dan menghasilkan 86 sampel. Dalam penyebaran kuesioner didapat 43 responden yang mengisi data kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian yang didapatkan menunjukkan bahwa Time Budget Pressure dan Kompetensi berpengaruh positif serta secara simultan dan memberikan pengaruh sebesar 75,17% terhadap kualitas Audit, sementara sisanya sebesar 24,83% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain diluar kedua variabel independen.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | SAK.22.0056 |
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci : Time Budget Pressure, Kompetensi , Kualitas Audit. |
Subjects: | Skripsi S1 > Akuntansi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | user unggah 1 |
Date Deposited: | 04 Sep 2023 04:08 |
Last Modified: | 09 Dec 2023 04:20 |
URI: | http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2606 |
Actions (login required)
View Item |