Nilai Perusahaan Sebagai Dampak Dari Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE) Dan Corporate Social Responsibility (CSR) (Studi Empiris Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdafar Di BEI)

Sulistiyowati, Diah Retno (2015) Nilai Perusahaan Sebagai Dampak Dari Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE) Dan Corporate Social Responsibility (CSR) (Studi Empiris Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdafar Di BEI). Thesis thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE) Dan Corporate Social Responsibility (CSR) pada nilai perusahaan.Nilai perusahaan dapat dipengaruhi oleh besarnya profitabilitas, dimana profitabilitas merupakan indikator kinerja yang dilakukan oleh manajemen perusahaan dalam mengelola kekayaan perusahaan yang ditunjukkan oleh keuntungan yang dihasilkan perusahaan.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: Thesis S2 > Magister Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Magister Manajemen (S2)
Depositing User: pasca sarjana
Date Deposited: 20 Jun 2023 01:46
Last Modified: 20 Jun 2023 01:46
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2316

Actions (login required)

View Item View Item