Pengaruh Struktural Modal, Likuiditas, Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening (Pada Perusahaan Property Dan Raelestate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014)

Suminar, Endah (2016) Pengaruh Struktural Modal, Likuiditas, Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening (Pada Perusahaan Property Dan Raelestate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014). Thesis thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP.

Full text not available from this repository.

Abstract

Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap perusahaan, yang sering dikaitkan dengan harga saham yang tinggi dapat meningkatkan nilai perusahaan. Nilai Perusahaan diproksikan dengan price Vook Value(PBV) yang merupakan rasio pasar yang digunakan untuk mengukur kinerja harga saham terhadap nilai bukunya

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: Thesis S2 > Magister Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi > Magister Manajemen (S2)
Depositing User: pasca sarjana
Date Deposited: 17 Jun 2023 03:03
Last Modified: 17 Jun 2023 03:03
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/2296

Actions (login required)

View Item View Item