PENGUJIAN KUAT TEKAN BETON BERPORI DENGAN BAHAN TAMBAH ZAT ADITIF PLASTICIZER DAN SERAT FIBER

Hidayat, Ichwanul (2020) PENGUJIAN KUAT TEKAN BETON BERPORI DENGAN BAHAN TAMBAH ZAT ADITIF PLASTICIZER DAN SERAT FIBER. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
20210712233946.pdf

Download (902kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (1MB)
[img] Text
PLAGIAT.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. Lampiran Data Penelitian.pdf

Download (554kB)

Abstract

Dalam penelitian ini beton berpori dibuat dengan penggunaan serat fiber sebagai subtitusi yang menggantikan sebagian agregat halus dalam campuran beton berpengaruh terhadap penurunan workability beton segar yang ditandai oleh menurunnya nilai slump, sehingga harus ditambahkan air pada saat pengadukan agar adukan tidak cepat kering. Dari hasil pengujian, perbandingan kuat tekan beton berpori normal dengan beton yang disubstitusi agregat halus dengan serat fiber adalah beton berpori normal menghasilkan kuat tekan 11.17 MPa, beton kandungan agregat halus dengan subtitusi serat fiber 5 % menghasilkan kuat tekan 10.82 MPa beton kandungan agregat halus dengan subtitusi serat fiber 10 % menghasilkan kuat tekan 10.29 MPa, beton kandungan agregat halus dengan subtitusi serat fiber 15 % menghasilkan kuat tekan 8.70 MPa.Semakin besar penggunaan serat fiber, maka semakin kecil kuat tekan yang didapat, sehingga semakin besar penggunaannya mengakibatkan penurunan kuat tekan beton.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Beton berpori, Serat fiber, Kuat Tekan
Subjects: Skripsi S1 > Teknik Sipil
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 18 Nov 2021 02:57
Last Modified: 18 Nov 2021 02:57
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/1526

Actions (login required)

View Item View Item