NUGRAHA, ANGGA (2019) PENENTUAN PEMILIHAN MOTOR BEKAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY SUGENO DI SHOWROOM ANUGRAH MOTOR BANDUNG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA.
Text
Cover.pdf Download (72kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (47kB) |
|
Text
Halaman Utama.pdf Download (806kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (566kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (80kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (624kB) |
Abstract
Tidak bisa di pungkiri saat ini alat transportasi sangat pesat dan setiap tahun banyak penambahan unit baru dikarenakan pertumbuhan minat konsumen yang semakin bertambah. Salah satu alat transportasi tersebut adalah motor, dan saat ini motor sudah tidak lagi menjadi barang mewah, tetapi sudah menjadi kebutuhan primer bagi masyarakat. Bahkan konsumen yang tidak mempunyai pendapatan cukup memadai untuk membeli motor baru, mereka bisa membeli motor bekas yang sudah di sediakan oleh dealer-dealer tertentu, karena motor bekas dari segi harga sangat ekonomis bagi konsumen yang membutuhkan. Banyak variasi motor bekas sangat membingungkan konsumen untuk memilih motor bekas yang benar-benar tepat bagi konsumen. Pihak dealer sebagai penyedia layanan motor bekas sangatlah membutuhkan sebuah media promosi untuk mempermudah para konsumen dalam pencarian motor bekas yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan konsumen. sistem pendukung keputusan dengan metode Fuzzy Sugeno ini di harapkan dapat membantu penjual maupun pembeli dalam seatu transaksi jual beli motor bekas, penjual bisa menuliskan spesifikasi motor pada sistem dan pembeli bisa mengetahui spesifikasi kendaraan melalui sistem tersebut. Pada akhirnya pembeli sudah mendapatkan gambaran tentang motor yang di beli dan mempunyai waktu untuk memerikan pertimbangan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | sistem, informasi, motor, fuzzy, sugeno |
Subjects: | Skripsi S1 > Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika (S1) |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 13 Jul 2021 01:52 |
Last Modified: | 13 Jul 2021 01:53 |
URI: | http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/1293 |
Actions (login required)
View Item |