EFEKTIVITAS PERENCANAAN PAJAK DALAM MENINGKATKAN EKUITAS (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Pada LQ45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019)

Nursahidah (2020) EFEKTIVITAS PERENCANAAN PAJAK DALAM MENINGKATKAN EKUITAS (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Pada LQ45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019). Skripsi thesis, UNIVERSITAS SANGGA BUANA YPKP BANDUNG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (908kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (879kB)
[img] Text
PENGESAHAN & PERNYATAAN.pdf

Download (96kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (882kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (877kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (876kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (876kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan Efektivitas Perencanaan Pajak dalam Meningkatkan Ekuitas pada Perusahaan Manufaktur pada LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pendekatan metode deskriptif. Sampel dalam penelitian ini adalah 9 Perusahaan Manufaktur pada LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah dilakukan dengan pendekatan nonprobability sampling dengan menggunakan metode Sampling Purposive. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Statistik Deskriptif dan Analisis Regresi Data Panel. Hasil penelitian menujukan variabel perencanaan pajak memiliki nilai probabilitas sebesar (0,5352 > 0,05) bahwa H0 diterima, maka dapat disimpulkan bahwa perencanaan pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap ekuitas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perencanaan pajak, Ekuitas
Subjects: Skripsi S1 > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 12 Jul 2021 03:28
Last Modified: 12 Jul 2021 03:28
URI: http://repository.usbypkp.ac.id/id/eprint/1272

Actions (login required)

View Item View Item